IND | Thu - June 11, 2020
8:11 am
|
Article Hits:6368
Pandemi COVID-19 memang belumlah usai. Namun, seiring dengan kebijakan Pemerintah dalam melonggarkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dan mulai menerapkan ‘New Normal’, Royal Safari Garden pun memberlakukan protokol kesehatan demi mencegah penyebaran Virus Corona.
MORE