bogorpromo | Tue - March 12, 2024
10:32 am
|
Article Hits:9129
Taman Safari Indonesia (TSI) Bogor yang berlokasi di Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat tetap membuka jam operasional normal selama Ramadan 2023. Bagi kamu yang ingin berlibur selama Ramadan, Taman Safari Bogor sangat cocok untuk menjadi pilihan utama destinasi wisatamu.
Terlebih saat Ramadan, jalur utama menuju Taman Safari Bogor relatif lebih lancar dari hari biasa. Kemacetan Jalur Utama Puncak Bogor yang sering kamu jumpai, hampir-hampir tak akan kamu temui lagi selama Ramadan ini. So, menghabiskan liburanmu ke Taman Safari Indonesia (TSI) Bogor adalah pilihan tepat. Lantas, apa saja yang bisa dinikmati di Taman Safari Indonesia (TSI) Bogor?
MORE